Total Tayangan Halaman

Kamis, 12 Januari 2012

Awan


AWAN
Da_po3try

Ya Tuhanku….
Andaikan awan memelukku
Mengantarkan pada anganku
Takkan ku biarkan ia mendung.

Andaikan awan mendung
Petir menjilat-jilat
Ku akan terus bertahan
Walau daging lembut panas.

Andai awan memuntahkan butiran Kristal
Sinar diri tak sanggup menahan
Leleh walau kokoh
Menatap setitik cahaya di balik awan.

Andai setitik cahaya
Menghapus kegelapan
Bunga-bunga surga turun
Menghampiri diri.

Oh awanku….
Peluk aku….
Jangan kau ajak diriku
Terbawa angin keegoisanmu.


Tidak ada komentar:

Posting Komentar